Rustic Market, Kawasan Kuliner yang Sejuk di Tengah Kota Surabaya
- Pada tahun 2022, Surabaya termasuk kota besar ketiga di Indonesia, setelah Jakarta dan Bandung, yang kerap didatangi oleh wisatawan. Hal ini berdasarkan hasil perhitungan mesin pencarian Google dalam "Year in Search 2022".
"Tahun 2022 adalah tahun reuni, relaksasi, dan kebangkitan perjalanan," bunyi keterangan resmi dari Google, Rabu (1/3/2023).
Baca juga:
- Rustic Market Surabaya: Jam Buka dan Syarat Berkunjung
- 5 Destinasi Hidden Gem di Surabaya untuk Healing, Bisa Susur Sungai
Oleh karena, itu tak heran kalau di Surabaya terdapat banyak tempat wisata yang menarik perhatian warganet. Salah satunya Rustic Market, kawasan kuliner dan industri kreatif di Surabaya.
Rustic Market cukup menarik perhatian, pasalnya kawasan ini mengusung konsep alam yang sejuk dan rindang di jantung Kota Surabaya.
Manfaatkan lahan pembuangan sampah
Siapa sangka kawasan rindang, estetis, dan nyaman untuk tempat nongkrong ini dulunya merupakan kawasan yang tidak terawat layaknya tempat pembuangan sampah.
"Dulu kawasan ini adalah tempat pembuangan sampah, karena kami tidak punya lahan, jadi kami diberi kepercayaan oleh sebuah instansi untuk mengubah tanah tersebut menjadi kawasan komersil atau kawasan industri kreatif," terang General Manager Rustic Market Oky Andy, kepada melalui sambungan telepon, Selasa (28/2/2023).
Oky menjelaskan, sejatinya Rustic Market ialah sebuah usaha yang bergerak di bidang dekorasi, wedding (pernikahan), dan furniture (furnitur).
Akan tetapi, setelah pandemi Covid-19 melanda Indonesia dan berdampak terhadap para pelaku bisnis, pihak Rustic Market kemudian menciptakan kawasan komersial pada 2015 di pusat Kota Surabaya dengan cara merangkul UMKM (Usaha Mikro, Kecil, Menengah) lokal.
Baca juga: Surabaya Punya Lebih dari 900 Taman, Bisa Jadi Tempat Main Anak
Terkini Lainnya
- 3 Wisata Sejarah Memperingati Peristiwa G30S di Yogyakarta
- Immigration Lounge Senayan City Dibuka, Bisa Urus Paspor Setiap Hari
- Pengalaman Naik Kereta Cepat Whoosh ke Bandung Pertama Kali, cuma 30 Menit
- 10 Cara Hemat Uang Saat Travelling, Lebih Baik Saat Musim Sepi
- Semarak Dirgantara 2024 di Pantai Depok Bantul, Tingkatkan Kunjungan Wisata
- Pengelola "Homestay" di Manggarai Barat Diminta Profesional dan Layanan Prima kepada Wisatawan
- Wacana Kemenparekraf Turunkan Harga Tiket Pesawat hingga 75 Persen
- Pesona Air Terjun Madakaripura di Probolinggo, Konon Pertapaan Terakhir Mahapatih Gadjah Mada
- 3 Tips Liburan Musim Dingin di Luar Negeri, Siap-siap Sebelum Desember
- 5 Hotel Sekitar Tangkuban Parahu Ciater, mulai Rp 200.000-an
- Wisata Anugerah Indah Sippan: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka
- Melihat Pemandangan Danau Toba di Wisata Anugerah Indah Sippan
- Air Terjun Tangga Bidadari: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka
- Dino and Friends Lampung, Wahana Edukasi Inklusif Ramah Anak dan Disabilitas
- Air Terjun Tangga Bidadari, Wisata Tersembunyi di Kutai Timur
- 2 Stasiun Dekat ICE BSD di Tangerang, Ada Stasiun Cisauk
- Pantai di Bali Masuk 5 Besar Pantai Terbaik di Asia 2023
- Taiwan Tingkatkan Fasilitas Wisata Halal untuk Gaet Wisatawan Muslim
- Rustic Market Surabaya: Jam Buka dan Syarat Berkunjung
- 3 Julukan Negara Filipina, Ada Lumbung Padi Asia Tenggara