pesonadieng.com

Savana Bromo Hijau Lagi, Patuhi 15 Larangan di Gunung Bromo Ini

Bukit Teletubbies Bromo Sewaktu Masih Hijau.
Lihat Foto

– Sabana atau padang rumput di Gunung Bromo, Jawa Timur, sudah menghijau lagi.

Sebelumnya, sabana Bromo sempat menghitam akibat kebakaran yang melanda pada Bulan September 2023.

Kini, wisatawan bisa menyaksikan lagi hijaunya sabana Bromo, tepatnya di kaldera sisi selatan atau pintu masuk via Jemplang (Lumajang dan Malang).

Baca juga: Sabana Bromo Menghijau Lagi, Ini Tempat Terbaik Melihatnya

Beberapa spot terbaik untuk menyaksikan hijaunya Sabana Bromo, antara lain adalah di Pertigaan Jemplang, Bukit Teletubbies, Bantengan, dan Watu Gede.

Adapun hijaunya kembali sabana Bromo jadi kabar baik bagi wisatawan. Namun, wisatawan tentunya harus ikut menjaganya.

15 larangan di Gunung Bromo

Guna menjaga kelestarian alam Gunung Bromo, bisa dengan tidak melakukan larangan yang ditetapkan pengelola.

Berikut ini rangkum 15 larangan di Gunung Bromo, dilansir dari laman Booking Online Wisata Bromo:

Kawasan Watu Gede di Gunung Bromo sewaktu masih hijau./ANGGARA WIKAN PRASETYA Kawasan Watu Gede di Gunung Bromo sewaktu masih hijau.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat