4 Fakta Jembatan Kaca di Banyumas yang Pecah dan Tewaskan 1 Wisatawan

- Salah satu wisata jembatan kaca di Kabupaten Banyumas tengah menjadi sorotan masyarakat. Pada Rabu (25/10/2023), jembatan kaca The Geong di kawasan wisata Hutan Pinus Limpakuwus (HPL) pecah, hingga menelan satu orang korban jiwa.
Berdasarkan informasi dari , empat orang wisatawan asal Cilacap tengah selfie atau swafoto di atas jembatan kaca sekitar pukul 10.00 WIB. Namun, sebagian jembatan kaca tepat di titik wisatawan tersebut selfie, tiba-tiba pecah.
Baca juga:
- Jembatan Kaca di Limpakuwus Banyumas Pecah, 4 Wisatawan Jatuh, 1 Tewas
- Pasca-insiden yang Tewaskan 1 Wisatawan, Jembatan Kaca di Limpakuwus Banyumas Ditutup
Akibat peristiwa nahas itu, dua wisatawan terjatuh, sementara dua lainnya sempat berpegangan dengan rangka jembatan. Satu dari dua wisatawan yang terjatuh tersebut, dinyatakan meninggal dunia.
Berikut sejumlah fakta mengenai jembatan kaca The Geong di kawasan wisata Hutan Pinus Limpakuwus, seperti dihimpun .
1. Lokasi di Hutan Pinus Limpakuwus

Seperti disampaikan sebelumnya, jembatan kaca The Geong tersebut berada di kawasan wisata Hutan Pinus Limpakuwus. Obyek wisata ini berada di Desa Limpakuwus, Kecamatan Sumbang, Kabupaten Banyumas.
Berdasarkan informasi dari situs Visit Jawa Tengah, Hutan Pinus Limpakuwus berada di lereng Gunung Slamet, gunung tertinggi di Jawa Tengah. Pohon pinus yang tumbuh di hutan wisata ini, sudah berumur lebih dari 30 tahun.
Selain hutan pinus, kawasan wisata ini dilengkapi dengan berbagai fasilitas, termasuk jembatan kaca The Geong. Adapun The Geong diketahui memiliki jembatan kaca di lokasi lainnya.
Selain jembatan kaca, kawasan wisata Hutan Pinus Limpakuwus memiliki wahana lain seperti ATV, seluncuran warna-warni, playground, flying fox, paint ball, camping ground, outbond, dan sebagainya. Tak hanya panorama indah, obyek wisata yang berada di ketinggian 750 mdpl ini, memiliki udara segar khas dataran tinggi.
2. Tinggi 15 meter
Berdasarkan informasi dari Rabu (25/10/2023), jembatan kaca The Geong di kawasan Hutan Pinus Limpakuwus ini memiliki ketinggian 15 meter. Di bawah jembatan kaca tersebut, berupa tanah berlapis rumput tipis.
Baca juga:
Terkini Lainnya
- Awas Bisa Dipenjara, Jangan Ngedrone di Wilayah Baduy
- Jadwal Kereta Bandara Manggarai ke Bandara Soekarno-Hatta Februari 2025, dari 05.00 WIB
- Bukannya Takut, Turis Inggris di Bali Cengengesan Usai Ditangkap karena Kokain
- Jadwal KRL Manggarai-Bogor Hari Ini, Paling Pagi dan Paling Malam
- Jadwal KRL Manggarai-Cikarang Hari Ini 10 Februari 2025, Termalam 00.15 WIB
- Jadwal KRL Nambo-Jakarta Kota Hari Ini, Terpagi 04.55 WIB dan Termalam 21.55 WIB
- Jadwal KRL Cisauk-Tanah Abang Hari Ini, Terpagi dan Termalam
- Jadwal KRL Manggarai-Jakarta Kota Hari Ini, sampai 00.15 WIB
- Jadwal KRL Palmerah-Tanah Abang Hari Ini, Terpagi 04.35 WIB dan Termalam 23.38 WIB
- Jadwal KRL Manggarai-Nambo Hari Ini, Paling Pagi Pukul 05.37 WIB
- Harapan Pelajar SMK: Perpusnas Harus Tetap Buka di Akhir Pekan
- Jadwal KA Batavia 2025, Pilihan Baru Perjalanan ke Yogyakarta dan Solo
- Perpusnas Batal Tutup Hari Minggu, Pengunjung Antusias Healing Gratis
- Seabad Pramoedya Ananta Toer, Ini Lokasi Rumah Masa Kecilnya di Blora
- KAI Tutup 8 Perlintasan Sebidang Selama Januari 2025, Masyarakat Diminta Tidak Membukanya Kembali
- Mengenal Tempat Lahirnya Sumpah Pemuda di Jakarta yang Dulunya Kos-kosan
- Diresmikan Jokowi, Ketahui 6 Fakta Bandara Mentawai Sumatera Barat
- Panduan ke ICAD 13, Pameran Seni dan Desain Kontemporer di Jakarta
- 3,8 Juta Turis Kunjungi Bali hingga September 2023
- Museum Sumpah Pemuda: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket