5 Hotel Dekat Stasiun Malang, Bisa Jalan Kaki

- Wisatawan yang hendak jalan-jalan ke Kota Malang, Jawa Timur, dengan naik kereta api dan memerlukan tempat beristirahat, bisa menginap di sejumlah akomodasi dekat stasiun.
Berlokasi di sekitar Stasiun Malang yang beralamat di Jalan Trunojoyo Nomor 10, hotel-hotel yang ada menawarkan beragam fasilitas.
Berikut daftar hotel yang bisa dicapai dengan berjalan kaki dari Stasiun Malang.
Baca juga:
- 32 Tempat Wisata Malang Raya, Banyak Tempat Bernuansa Alam
- 10 Tempat Wisata Malang Murah, Cocok buat Liburan Akhir Tahun
Rekomendasi hotel dekat Stasiun Malang
1. Morse Hotel
Berlokasi di Jalan Trunojoyo Nomor 2 Kavling 4, Kiduldalem, Kecamatan Klojen, Morse Hotel berjarak sekitar 160 meter dari stasiun. Wisatawan pun bisa berjalan kaki selama kira-kira dua menit.
Akomodasi ini menyediakan empat tipe kamar yaitu Standard Double Room seharga mulai dari Rp 168.236, Superior Double Room dan Superior Twin Room dimulai dari Rp 243.272, dan Deluxe Family Room seharga mulai Rp 280393 per malam.
Fasilitas yang disediakan juga terbilang lengkap, antara lain WiFi, area parkir gratis, dan cleaning service.
Baca juga: 5 Wisata Bukit di Malang Raya, Bisa Berburu Sunrise dan Kemah
2. Hotel Aloha Malang
Hotel Aloha Malang berlokasi sekitar 300 meter dari Stasiun Malang, atau sekitar empat menit berjalan kaki.
Alamatnya di Jalan Gajahmada Nomor 7, Kiduldalem, Kecamatan Klojen, Kota Malang, Jawa Timur.
Kamar yang disediakan ada tiga tipe, dimulai dari Standard Room with Fan dengan tarif mulai Rp 181.446, Standard Room with Air Conditioner mulai dari Rp 240.863, dan yang terakhir Family Room dimulai dari Rp 274.405 per malam.
Fasilitas yang tersedia, antara lain area parkir gratis, akses internet gratis, dan televisi.
Baca juga: Itinerary 2 Hari 1 Malam Jelajahi Wisata Malang Raya Terbaru
Terkini Lainnya
- PHRI Minta Sektor Pariwisata Jadi Prioritas, Bukan Sekadar Aksesori
- Makam Sunan Giri Gresik: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi
- Ziarah Makam Sunan Giri Gresik, Wisata Religi Menyambut Ramadhan
- Kawah Ratu Gunung Salak Bogor: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi
- Wisata Non-Pendakian Gunung Rinjani Ditutup Sementara, Kenapa?
- Jadwal DAMRI Cawang, Bisa ke Lampung dan Surabaya mulai Rp 190.000
- Berpetualang di Kawah Ratu Gunung Salak Bogor
- Cuaca Buruk, 300 Penerbangan Pesawat di Amerika Dibatalkan
- 5 Tips Simpan Perhiasan Saat Traveling, Jangan Taruh Bagasi Tercatat!
- Hasil Investigasi Lion Air, 4 Porter Diduga Terlibat Pencurian Emas dari Koper Penumpang
- Fadli Zon Sebut Efisiensi Anggaran Tak Ganggu Program Kerja Kementerian Kebudayaan
- Perhiasan Emas Hilang di Koper, Lion Air Imbau Penumpang Simpan Barang Berharga di Kabin Pesawat
- Berikut Tanggal Cuti Bersama Lebaran 2025, Persiapkan Destinasi Liburanmu
- Kronologi Penumpang Lion Air Kehilangan Emas di Koper, Kerugian hingga Rp 7,6 Juta
- Fadli Zon Terbuka soal Ahli Luar Negeri Teliti Situs Gunung Padang
- Tradisi Perang Ketupat di Bangka Barat Digelar 3 Maret 2024, Simbol Lawan Bajak Laut
- Dampak Banyaknya Penginapan untuk Turis di Eropa, Harga Sewa Rumah Makin Mahal
- Tak Hanya Jepang, Ini 7 Lokasi Terbaik Melihat Bunga Sakura Tahun 2024
- Tren Wisata 2024: Asia Tenggara Laris Dikunjungi Turis China
- Bukan Hanya Tempat Istirahat, Tamu Bisa Lakukan Ini Saat di Hotel