Panduan Traveling ke Negara Muslim Selama Ramadhan
- Bepergian ke tempat atau negara yang merayakan bulan suci Ramadhan akan menjadi pengalaman menarik.
Terutama jika kamu seorang non muslim, akan mengetahui budaya serta belajar untuk toleransi selama traveling.
Baca juga: Perbedaan Kebutuhan Makanan untuk Camping, Traveling, dan Backpacking
Simak panduan mengunjungi negara-negara muslim selama bulan Ramadhan, dikutip dari laman Lonely Planet.
View this post on InstagramA post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)
Bagaimana mengetahui Ramadhan berlangsung
Ramadhan adalah bulan dalam kalender lunar islam, tanggalnya bergeser 11 hari setiap tahunnya sehingga tanggal Ramadhan dimulai berbeda setiap tahun.
Cara mudah untuk mengetahuinya dapat mencari di pencarian online kapan Ramadhan berlangsung dengan tahunnya.
Baca juga: 8 Tradisi Daerah di Indonesia untuk Sambut Ramadhan
Aturan setiap Ramadhan di berbagai negara muslim
Beberapa negara muslim mempunyai aturan atau undang-undang yang tidak memperbolehkan makan di tempat umum selama bulan Ramadhan.
Merokok juga tidak diperbolehkan di depan umum. Kamu bisa mencari aturan-aturan selama bulan Ramadhan pada negara yang akan dikunjungi.
Baca juga: Tradisi Unik Merayakan Ramadhan Negara Muslim di Dunia
Seperti contoh Dubai dengan banyak turisnya mengizinkan restoran buka di siang hari dan makan di tempat umum selama bulan Ramadhan.
Sementara di UEA (Uni Emirat Arab) tidak memperbolehkan makan siang di tempat umum.
Terkini Lainnya
- Masuk Daftar Kota Terbaik Dikunjungi 2024, Jakarta Punya Destinasi Menarik untuk Libur Akhir Tahun
- Sumba Jadi Destinasi Terbaik Dikunjungi 2024, Tempat Tepat untuk Libur Akhir Tahun
- Dulu Viral karena Keindahannya, Pantai Wonogoro Malang Kini Rusak akibat Banjir
- Daya Tarik Wisata dan Budaya Polinesia, Jadi Inspirasi Latar Film Moana
- Janji-janji Maskapai Turunkan Harga Tiket Pesawat Domestik
- 2 Bayi Harimau, 1 Bayi Owa, dan 2 Bayi Penguin Lahir di Taman Safari Indonesia
- Wisata Gratis di Yogya, Indahnya Hamparan Sawah Berlatar Perbukitan Menoreh
- 15 Cara Cegah Sakit Saat Liburan Nataru yang Masih Musim Hujan
- Apa Itu Prasasti Pucangan dan Mengapa Begitu Penting bagi Indonesia?
- Kemenpar Mau Berantas Pungli di Tempat Wisata agar Wisatawan Nyaman
- 5 Wisata Ramah Anak Saat Libur Natal dan Tahun Baru di Jakarta
- Tips Liburan di Puncak Saat Libur Natal dan Tahun Baru
- Bupati Semarang Gratiskan Anggota Korpri di Wisata yang Dikelola Pemkab
- Museum Sangiran, Menguak Sejarah Perkembangan Peradaban Manusia
- 5 Ide Aktivitas Libur Natal dan Tahun Baru di Jakarta
- 6 Tempat Wisata Alam di Jawa Barat, Cocok untuk Healing Sejenak
- Wisatawan Indonesia Bebas Visa ke Hainan di China
- Antisipasi Kecelakaan, Wisatawan di TN Komodo Diusulkan Pakai Gelang GPS
- 6 Tips Liburan ke Cappadocia di Turkiye dengan Bujet Terbatas
- Cara Menuju Masjid Raya Al Jabbar Bandung Naik Transportasi Umum