Datang ke Deep and Extreme Indonesia 2024, Ada Apa Saja?
JAKARTA, - Jangan lewatkan kesempatan untuk berburu perlengkapan olahraga dengan harga promo di pameran Deep and Extreme Indonesia 2024 atau DXI 2024.
Pasalnya, potongan harga yang ditawarkan cukup besar, jadi kamu bisa mengalokasikan bujet untuk membeli perlengkapan yang lain.
Baca juga:
- Pameran Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai 30 Mei
- Deep and Extreme Indonesia 2024: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk
Pameran DXI 2024 masih berlangsung hingga Minggu (2/6/2024) di Hall A-B, Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta Pusat. Pengunjung bisa datang ke lokasi mulai pukul 10.00 WIB sampai pukul 20.00 WIB.
Tiket masuk DXI 2024 dibanderol mulai Rp 50.000 per orang untuk sekali kunjungan. Namun, pengunjung yang membeli tiket di lokasi menggunakan aplikasi Brimo cukup membayar tiket sebesar Rp 1.
Lalu, ada apa saja di DXI 2024?
Baca juga:
- Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai Kamis Ini di JCC Senayan
- Promo Cashback dan Diskon di Deep and Extreme Indonesia 2024
Ada apa saja di DXI 2024
Berikut beberapa hal yang temui di DXI 2024 ketika menyambangi lokasi pada Kamis (30/5/2024) pukul 13.00 WIB.
Sebagai informasi, setiap harinya akan ada aktivitas berbeda dan menarik yang bisa dicoba, maka dari itu pastikan kamu punya cukup banyak waktu mengelilingi area DXI 2024.
1. Promo alat olahraga
Di DXI 2024 terdapat beragam promo menarik yang sayang dilewatkan. Mulai dari promo cashback hingga Rp 500.000 khusus pengguna kartu kredit BRI, sampai diskon yang diberikan oleh beberapa booth.
Misalnya diskon 25 persen untuk semua item di booth penyedia perlengkapan selam, Sarana Bahari. Ada juga potongan harga dari booth Divevolk, hemat hingga Rp 2 juta.
Baca juga: 4 Tips ke Pameran Deep and Extreme Indonesia 2023
Terkini Lainnya
- 6 Rekomendasi Tempat Wisata di Jakarta untuk Libur Sekolah, Bermain Sambil Belajar
- 6 Destinasi Wisata Mirip di Film Moana, Ada yang Versi Live Action
- 7 Taman untuk Piknik di Jakarta, Ada Area Bermain Anak dan Gratis
- Pajak Daerah Kota Batu Sektor Hotel, Restoran, dan Kafe Desember 2024 Diprediksi Capai Rp 25 Miliar
- 5 Tips Menonton Stuntman Show di TMII, Jangan Datang Terlambat
- Libur Akhir Tahun di TMII, Ada Indonesia International Stuntman Show
- 5 Wisata Waterpark di Batu, Rekomendasi Libur Nataru 2024
- Indonesia International Stuntman Show TMII: Lokasi, Jam Buka, dan Harga
- 8 Wisata Alam di Pasuruan Jawa Timur untuk Libur Nataru 2024
- Cerita Pengunjung GATF 2024 Dapat Tiket Pesawat Jakarta-Surabaya PP Rp 1,5 Juta
- Rute Menuju Green Kayen Sleman dari Pusat Jogja
- Green Kayen Jogja: Harga Tiket, Jam Buka dan Lokasi
- Danau Banaran Sukorejo Kendal: Harga Tiket, Jam Buka dan Lokasi
- Promo Tiket Pesawat di GATF 2024 Bank Mandiri, Ada Cashback Rp 5 Juta
- Ada Shuttle Gratis di Garuda Indonesia Travel Festival 2024, Seperti Apa?
- Cara Beli Tiket Masuk DXI 2024, Bisa Online dan Offline
- Promo Cashback dan Diskon di Deep and Extreme Indonesia 2024
- Deep and Extreme Indonesia 2024: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk
- Ada Promo Masuk Ancol Gratis mulai 1 Juni 2024, Simak Syaratnya
- Perubahan Iklim Disebut Belum Tentu Berdampak pada Turbulensi Pesawat