Konser All-4-One Digelar 23 Juni, Targetkan 30 Persen Turis Asing

JAKARTA, - Grup vokal asal Amerika Serikat (AS), All-4-One siap menggelar konser di Ballroom Pullman Jakarta Central Park, Jakarta Barat, pada Minggu (23/6/2024) mendatang.
Project Director of Tomita Entertainment, Joey Ferry mengatakan, konser ini akan berdampak pada okupansi hotel di sekitar lokasi konser dan jumlah wisatawan mancanegara (wisman) yang ikut menonton.
Baca juga: Soal Calo Tiket Konser, Sandiaga Imbau Jangan Gunakan Jalur Tak Resmi
"Biasanya, kalau konser-konser seperti ini, kebanyakan hotel sekitar langsung sold out (habis dipesan). Okupansinya akan naik. Pengunjung dari Singapura dan Malaysia, biasanya akan datang ke Indonesia untuk menyaksikan konser ini," kata Joey dalam Weekly Press Briefing di Jakarta Pusat, Senin (3/6/2024).
Joey menargetkan sekitar 30-40 persen kedatangan wisman untuk menonton konser musisi legendaris ini.
Baca juga:
- 5 Hotel Dekat Aeon Mall BSD, Penginapan Sekitar Venue Konser ICE BSD
- Bermalam di Parapuar Labuan Bajo, Nikmati Keindahan Sembari Mendengar Musik
/Krisda Tiofani Promosi konser All-4-One 2024 di Jakarta dalam Weekly Brief with Sandiuno, Senin (3/6/2024).
Total penonton yang ditargetkan berkisar 1.500 hingga 2.000 orang dengan harga tiket konser mulai Rp 517.000 untuk kategori Festival hingga Rp 3,7 jutaan untuk kategori Platinum plus Meet and Greet.
Hal ini disambut baik oleh Deputi Bidang Produk Wisata dan Penyelenggara Kegiatan (Events) Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Vinsensius Jemadu.
Baca juga: 3 Upaya Pemerintah Hadirkan Konser Internasional Setara Taylor Swift
"Kami melihat akan hadir 30-40 persen penonton dari luar negeri, sudah menambah jumlah wisman," kata Vinsensius.
"Belum lagi akan ada fanbase grup ini dari berbagai kota besar yang akan menambah jumlah pergerakan wisatawan nusantara (wisnus)," pungkasnya.
Baca juga:
Terkini Lainnya
- Ekowisata Sungai Mudal Kulon Progo Jogja, Mata Air Berwarna Biru
- Koper Penumpang Lion Air Makssar-Kendari Dibobol, Taruh Barang Berharga di Bagasi Kabin
- Lembah Tepus Bogor: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi 2025
- Kesalahan pada Boarding Pass Pesawat, Awas Gagal Terbang
- Daya Tarik Lembah Tepus Bogor untuk Healing Sejenak
- DAMRI Buka Rute Baru Purwakarta-Rajabasa via Cawang, Tarif Mulai dari Rp 260.000
- Sensasi Fun Trail Run di Lereng Gunung Slamet dengan Oksigen Berlimpah
- Jadwal Kereta Bandara Soekarno-Hatta-Manggarai Februari 2025, Paling Malam 22.42 WIB
- Boleh Bikin Konten di Wilayah Adat Baduy, tapi Jangan Sembarangan
- Turis Israel Berulah, Terobos IGD dan Rusak Fasilitas Rumah Sakit
- Awas Bisa Dipenjara, Jangan Pakai Drone di Wilayah Baduy
- Jadwal Kereta Bandara Manggarai ke Bandara Soekarno-Hatta Februari 2025, dari 05.00 WIB
- Bukannya Takut, Turis Inggris di Bali Cengengesan Usai Ditangkap karena Kokain
- Jadwal KRL Manggarai-Bogor Hari Ini, Paling Pagi dan Paling Malam
- Jadwal KRL Manggarai-Cikarang Hari Ini 10 Februari 2025, Termalam 00.15 WIB
- Tiket Konser Disebut Mahal, Menparekraf Kerja Sama dengan Penyelenggara
- KAI Tambah 18 Kereta Juni 2024, Antisipasi Lonjakan Libur Idul Adha
- Kyoto Luncurkan Bus Ekspres ke Tempat Wisata, Atasi Overtourism
- 5 Tips ke Hutan Kota Babakan Siliwangi di Bandung, Datang Pagi Hari
- Jeju Air dan Lion Air Group Kerja Sama, Batam Jadi Hub Penerbangan ke Korea