Tanari Park Prigen: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

- Wisata hutan pinus di Indonesia cukup banyak dan menjadi favorit untuk menghabiskan waktu selama liburan.
Salah satu lokasi wisata hutan pinus ada di Pasuruan, Prigen, Jawa Timur, yaitu Tanaria Park yang cocok dijadikan lokasi healing.
Baca juga: Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online
Tanaria Park memiliki beberapa wahana yang menarik untuk dicoba, simak daya tarik Tanaria Park di Prigen.
View this post on InstagramA post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)
Daya tarik Tanaria Park
Tanaria Park merupakan taman rekreasi yang berada di tengah hutan pinus, juga memiliki udara sejuk dan asri.
Tanaria Park memiliki beberapa spot instagramable seperti pada sky bridge, rumah pohon, dan di gardu pandang dengan pemandangan pegunungan sekitar.
Baca juga: 4 Wahana Menarik di Cimory Dairyland Prigen, Cobalah Saat Berkunjung
Para wisatawan juga bisa mencoba wahana ATV berkeliling di objek wisata, mencoba wahana menantang flying fox, wall climbing, dan seluncuran pelangi.
Selain itu terdapat area bermain untuk anak-anak dan taman kelinci untuk berinteraksi langsung dengan memberi makan guinea pig.
Jika datang dengan rombongan para wisatawan dapat melakukan gathering dan outbond yang seru dan menyenangkan.
Baca juga: 5 Tips Liburan ke Cimory Dairy Land Prigen Pasuruan
Para wisatawan dapat mencoba menginap dengan berkemah di hutan pinus di Tanaria Park, disediakan camping ground.
Fasilitas wisata di Tanaria Park cukup lengkap mulai area parkir, cafe, area camping, live music, outbond, gathering, spot foto, flying fox, toilet, dan musala.
Terkini Lainnya
- PHRI Minta Sektor Pariwisata Jadi Prioritas, Bukan Sekadar Aksesori
- Makam Sunan Giri Gresik: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi
- Ziarah Makam Sunan Giri Gresik, Wisata Religi Menyambut Ramadhan
- Kawah Ratu Gunung Salak Bogor: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi
- Wisata Non-Pendakian Gunung Rinjani Ditutup Sementara, Kenapa?
- Jadwal DAMRI Cawang, Bisa ke Lampung dan Surabaya mulai Rp 190.000
- Berpetualang di Kawah Ratu Gunung Salak Bogor
- Cuaca Buruk, 300 Penerbangan Pesawat di Amerika Dibatalkan
- 5 Tips Simpan Perhiasan Saat Traveling, Jangan Taruh Bagasi Tercatat!
- Hasil Investigasi Lion Air, 4 Porter Diduga Terlibat Pencurian Emas dari Koper Penumpang
- Fadli Zon Sebut Efisiensi Anggaran Tak Ganggu Program Kerja Kementerian Kebudayaan
- Perhiasan Emas Hilang di Koper, Lion Air Imbau Penumpang Simpan Barang Berharga di Kabin Pesawat
- Berikut Tanggal Cuti Bersama Lebaran 2025, Persiapkan Destinasi Liburanmu
- Kronologi Penumpang Lion Air Kehilangan Emas di Koper, Kerugian hingga Rp 7,6 Juta
- Fadli Zon Terbuka soal Ahli Luar Negeri Teliti Situs Gunung Padang
- Daya Tarik Wisata Kampung Blekok Situbondo, Bisa Berburu Sunset
- Malindo Swimming Pool Gresik: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka
- Wahana dan Fasilitas Jatinangor Nasional Park Sumedang
- Jatinangor Nasional Park Sumedang:Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka
- Serunya Perang Tomat Festival Gunung Slamet, Seperti di Game Harvest Moon