Air Panas Alam Angseri Bali: Daya Tarik, Harga Tiket dan Jam Buka
- Jika sedang berada di daerah Tabanan bisa mencoba berendam di pemandian air panas.
Wisata Air Panas Alam Angseri dengan pemandangan indah sawah dan hutan bambu, cocok untuk tempat refreshing.
Baca juga: 7 Tempat Wisata Keluarga di Tabanan Bali, Mampir Kebun Bunga
Wisata Air Panas Alam Angseri memiliki sumber air yang banyak manfaat untuk kesehatan, simak daya tariknya berikut.
View this post on InstagramA post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)
Daya tarik Air Panas Alam Angseri
Air Panas Alam Angseri merupakan wisata pemandian air panas yang terletak di Desa Angseri, Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan, Bali.
Air Panas Alam Angseri sudah beroperasi sejak tahun 2007, mempunyai pemandangan sawah dan hutan bambu saat akan menuju objek wisata.
Baca juga: Dari Kopi hingga Cokelat, Daya Tarik Alam dan Wisata di Tabanan Bali
Air Panas Alam Angseri juga memiliki pemandangan pegunungan, suasana di dalam objek wisata juga sejuk karena banyak pepohonan.
Wisatawan dapat berendam di dalam kolam air panas yang mengandung sulfur, memberikan manfaat kesehatan seperti dapat menyegarkan tubuh, menyembuhkan berbagai gangguan kulit, dan mempercepat penyembuhan rematik dan stroke.
Tidak hanya itu saja jika ingin merasakan dipijat relaksasi bisa mencoba spa di Air Panas Alam Angseri.
Baca juga: Pantai Nyanyi Tabanan Bali: Jam Buka, Tiket Masuk, dan Aktivitas
Pilihan kolam alami di Air Panas Alam Angseri seperti kolam dewasa, kolam anak-anak, kolam air dingin, dan private room (kolam renang di dalam indoor).
Fasilitas wisata di Air Panas Alam Angseri, yaitu area parkir, restoran, private room, guest house, kamar bilas dan toilet.
Terkini Lainnya
- Tempat Camping Seru di Banjarbaru, Kalimantan Selatan
- 4 Gunung di Pulau Jawa yang Tidak Dianjurkan untuk Pendakian Tektok
- Sederet Wahana Seru di Amanah Borneo Park, Ada Kereta Gantung
- 5 Perlengkapan Standar untuk Pendaki Tektok, Bawa Ransel dan Permen
- Amanah Borneo Park, Wisata di Tengah Alam Kalimantan
- Korea Selatan Targetkan 19.000 Kunjungan Wisatawan MICE Indonesia 2024
- 5 Tips Pendakian Tektok, Jangan Mendaki Tektok Sebelum Melakukan Ini
- Fasilitas Face Recognition Ada di 19 Stasiun Kereta, Ini Cara Daftarnya
- Pembahasan RUU Kepariwisataan Ditunda, Menparekraf: Tidak Ada yang Tidak Diajak Bicara
- Turis Indonesia Peringkat Ke-12 Paling Banyak ke Jepang Tahun 2024
- Pemerintah Bentuk Satgas untuk Pantau Tarif Akomodasi Jelang MotoGP Indonesia 2024
- Pendakian Tektok Marak di Media Sosial, Apa Tidak Berbahaya?
- Roma Akan Batasi Jumlah Turis di Air Mancur Trevi yang Ikonis
- Jepang Belum Batasi Turis Asing, Imbas Monkeypox
- Sadranan Park, Wisata Baru untuk Keluarga di Gunungkidul
- Investasi di Parapuar Labuan Bajo Didorong Dukung Pariwisata Berkelanjutan
- Festival Indonesia Bertutur 2024: Merayakan Kearifan Lokal dan Keberlanjutan Budaya
- Perayaan 17 Agustus di Gunung Prau, Ada Lomba Panjat Pinang
- Jumlah Wisatawan Indonesia di Dubai Naik 5,9 Persen Januari-Juni 2024
- Santorini, Pulau Instagrammable yang Terancam oleh Overtourism