9 Tips ke Jak-Japan Matsuri 2024, Bisa Beli Tiket di Lokasi
JAKARTA, - Ribuan orang nampak bergantian datang ke festival seni dan budaya Jepang Jak-Japan Matsuri 2024 pada Sabtu (14/9/2024).
Festival Jak-Japan Matsuri 2024 digelar selama dua hari hingga Minggu (15/9/2024) di Plaza Parkir Timur, Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta Pusat.
"Tahun lalu enggak datang, tetapi tahun-tahun sebelumnya, selalu datang ke sini," kata Iwan (27), salah satu pengunjung yang datang lengkap dengan atribut cosplay ala karakter animasi Jepang ketika ditemui di Jak-Japan Matsuri 2024 pada hari yang sama.
Baca juga: Cara Beli Tiket Masuk Jak-Japan Matsuri 2024, Harga mulai Rp 50.000
Kali ini, Jak-Japan Matsuri mengusung tema "Menjelajahi Jepang" dan berkolaborasi dengan elemen matsuri Jepang, yakni Mikoshi, Taiko, Yosakoi, dan Okinawa.
Tak hanya destinasi wisata Jepang, pengunjung juga disuguhkan dengan informasi seputar belajar dan bekerja di Jepang, musik tradisional Jepang, kuliner, hingga pertunjukkan musik dan tari dari artis Jepang serta Indonesia.
Lihat postingan ini di InstagramSebuah kiriman dibagikan oleh Kompas Travel (@kompas.travel)
Bila tertarik datang ke festival Jepang ini, coba simak sembilan tips datang ke Jak-Japan Matsuri 2024 berikut ini.
1. Beli tiket daring atau langsung di loket
Jak-Japan Matsuri 2024 membuka loket tiket di lokasi sebelum pintu masuk. Ada beberapa loket yang tersedia, jadi pengunjung tak perlu mengantre panjang.
Harga tiket masuk Jak-Japan Matsuri 2024 Rp 50.000 per orang. Tiket dijual per hari, tidak ada tiket terusan.
Pengunjung juga membeli tiketnya via daring di tautan yang tersedia via akun Instagram @jktjapanmatsuri.
Klik "beli tiket" dan pilih jenis tiket yang tersedia, reguler tiket atau bulk ticket untuk minimal pembelian 20 tiket.
Baca juga: Tokyo Masih Jadi Destinasi Favorit Turis Indonesia di Jepang
Selanjutnya, kamu wajib mengisi informasi pribadi meliputi alamat e-mail, nama depan dan belakang, serta nomor telepon. Lanjutkan dengan membayar tiket daring tersebut.
Terkini Lainnya
- Buron Interpol Ditangkap karena Tertolak Autogate Bandara di Bali
- 5 Tips ke Pemandian Air Hangat Banyu Alam Dieng, Datang Pagi
- 5 Hotel Dekat Stasiun Gambir, Ada yang di Dalam Stasiun
- Desa Wisata Rhepang Muaif, Bisa Lihat Burung Cendrawasih khas Papua
- Air Mancur Trevi Fountain di Roma Italia Akan Terapkan Tiket Masuk
- Citilink Beri Promo 10.10, Ada Diskon hingga Rp 410.000
- 5 Aktivitas di Stasiun Gambir, Bisa Relaksasi dan Mandi
- Cara Parkir Inap di Stasiun Gambir, Tarif mulai Rp 3.000
- Cara ke Stasiun Gambir Naik TransJakarta, KRL, dan Angkot
- Hanya Hari Ini, DAMRI Beri Diskon Tiket 10 Persen untuk Semua Rute
- 5 Fasilitas di Stasiun Gambir, Ada Penyewaan Power Bank hingga Kursi Pijat
- 3 Tips Memilih Jasa "Open Trip" Naik Gunung dari APGI, Pemula Wajib Tahu
- Wisata ke Taman Bukit Baru Pangkalpinang, Bisa Ajak Anak Mengenal Pohon
- Emirates Larang Pager dan Walkie-Talkie Selama Penerbangan, Kenapa?
- 7 Tips Memaksimalkan Hari Terakhir Liburan, Pilih Aktivitas Santai
- 8 Tempat Wisata di Bali Selain Pantai untuk Long Weekend
- Toya Devasya Geopark & Villas di Bali: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket
- Kapal Pesiar Carnival Spirit Tabrak Bongkahan Es di Alaska
- Apakah Maulid Nabi 2024 Termasuk Libur Nasional?
- 10 Tempat Wisata di Yogyakarta untuk Keluarga, Pas buat Long Weekend