5 Ide Liburan di Bogor saat Natal dan Tahun Baru
– Bogor selalu menjadi destinasi favorit wisatawan saat libur Natal dan Tahun Baru maupun musim liburan lainnya.
Dengan udaranya yang sejuk dan beragam pilihan aktivitas, kota ini menawarkan pengalaman liburan yang seru, baik untuk keluarga, pasangan, maupun solo traveler.
Jika Anda berencana menghabiskan libur Natal dan Tahun Baru di Bogor, berikut lima ide aktivitas yang bisa dilakukan.
Baca juga: 8 Etika Saat Liburan di Jepang yang Harus Diikuti
1. Piknik di Kebun Raya Bogor
Kebun Raya Bogor adalah tempat yang sempurna untuk menikmati suasana alam sambil bersantai.
Anda bisa menggelar tikar di area taman yang luas, membawa bekal makanan untuk dinikmati bersama keluarga, atau hanya berjalan-jalan di bawah rindangnya pepohonan.
Selain itu, Anda juga dapat mengenal lebih dekat berbagai koleksi tanaman langka yang ada di kebun raya ini.
Jangan lupa untuk berfoto dengan latar indah taman bunga atau kolam teratai yang ikonik.
Baca juga: Australia Paling Diminati untuk Liburan Tahun 2024, Kenapa?
2. Berenang dan Main Wahana Air
Aktivitas seru lainnya adalah berenang dan bermain wahana air di Bogor.
Anda bisa mengunjungi The Jungle Water Adventure yang menawarkan beragam wahana seperti kolam ombak dan lazy river.
Alternatif lain adalah Marcopolo Water Adventure yang juga memiliki fasilitas kolam renang lengkap dengan wahana ramah anak.
Keduanya menjadi pilihan yang menyenangkan untuk menghabiskan waktu bersama keluarga sambil bersantai di air.
Baca juga: Nikmati Liburan Akhir Tahun di Berbagai Destinasi Wisata Gratis Kota Paris Van Java
3. Pergi ke Puncak Bogor
Puncak Bogor selalu menjadi pilihan utama saat liburan.
Terkini Lainnya
- Berkemah dengan Panorama Indah di Situ Rawa Gede Jonggol
- Taman Kambang Iwak Besak Palembang: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi
- Taman Kambang Iwak Besak Palembang, Bisa Piknik di Tengah Kota
- Jadwal Kereta Api Terbaru 2025 dari Stasiun Pasar Senen
- Jadwal Kereta Api Terbaru 2025 dari Stasiun Gambir
- Uji Coba Bus Listrik Trans Jogja, Tarif Masih Gratis
- Kalender Februari 2025 dan Tanggal Merahnya
- Glodok Plaza, Pernah Jadi Tempat Penahanan Mohammad Hatta
- Liburan ke Hong Kong, TikTok Tidak Bisa Diakses di Sana
- Tidak Hanya Amerika Serikat, 11 Negara Ini Juga Blokir TikTok
- Tips Berwisata di JJLS Jawa Timur, Pilih Tempat Wisata
- Tidak Lagi Bisa Diakses di AS, TikTok Ternyata Juga Tidak Ada di China
- Pesona JJLS Jawa Timur, Wisata Baru di Pesisir Selatan Jawa
- Paspor Indonesia Peringkat 66 Dunia Selama 2 Tahun, Ini Kata Menteri
- Paspor Baru Diharapkan Bikin Paspor Indonesia Makin Sakti
- Wisata Gratis di Yogya, Indahnya Hamparan Sawah Berlatar Perbukitan Menoreh
- Apa Itu Prasasti Pucangan dan Mengapa Begitu Penting bagi Indonesia?
- 5 Wisata Ramah Anak Saat Libur Natal dan Tahun Baru di Bogor
- 15 Cara Cegah Sakit Saat Liburan Nataru yang Masih Musim Hujan
- Kemenpar Mau Berantas Pungli di Tempat Wisata agar Wisatawan Nyaman