8 Gunung Ramah Anak di Indonesia untuk Pendakian Keluarga

- Mengenalkan anak pada alam bisa dimulai dengan mendaki gunung yang memiliki jalur aman dan ramah anak.
Tidak semua gunung cocok untuk anak kecil, terutama balita, karena medan yang berat dan ketinggian yang menantang.
Baca juga:
- 15 Tempat Wisata di Labuan Bajo, Dari Bukit Hingga Pantai Eksotis
- 5 Tips Wisata di Enchanting Valley Taman Safari Bogor, Bawa Keluarga
- Selain Taman Safari Bogor, Ini 5 Tempat Wisata di Jalur Puncak Bogor
Namun, di Indonesia, terdapat beberapa gunung dengan jalur yang lebih landai, fasilitas lengkap, serta waktu tempuh yang relatif singkat.
Berikut adalah delapan gunung ramah anak di Indonesia yang bisa menjadi pilihan wisata mendaki bersama anak.
1. Gunung Papandayan: Gunung Ramah Anak di Jawa Barat
Gunung Papandayan di Jawa Barat menjadi salah satu gunung ramah anak yang cocok untuk pendakian keluarga.
Dengan ketinggian sekitar 2.665 mdpl, gunung ini menawarkan jalur pendakian yang relatif mudah dan fasilitas memadai seperti toilet, warung, dan bahkan ojek.
Medannya tidak terlalu ekstrem, sehingga cocok untuk wisata mendaki bersama anak. Rahman dari APGI menyarankan gunung ini sebagai tempat pengenalan alam bagi balita.
Selain itu, pemandangan kawah dan hamparan edelweis menjadi daya tarik utama yang bisa dinikmati bersama keluarga.
2. Gunung Andong: Pilihan Gunung Ramah Anak di Jawa Tengah
Gunung Andong di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, adalah salah satu gunung ramah anak di Indonesia yang ideal untuk pendakian pertama.
Dengan ketinggian 1.726 mdpl, gunung ini memiliki jalur pendakian yang landai dan waktu tempuh hanya 1,5-2 jam.
Anak-anak bisa belajar mendaki sambil menikmati pemandangan alam yang indah.
Gunung Andong juga menyediakan area camping di puncak, sehingga cocok untuk wisata mendaki bersama anak yang ingin merasakan pengalaman bermalam di alam terbuka.

3. Gunung Prau: Jalur Landai untuk Keluarga
Gunung Prau di Wonosobo, Jawa Tengah, terkenal sebagai gunung ramah anak dengan ketinggian 2.590 mdpl.
Jalur Patak Banteng yang landai dan mudah dilalui membuatnya cocok untuk pendakian bersama anak-anak.
Terkini Lainnya
- Kronologi Penumpang Lion Air Kehilangan Emas di Koper, Kerugian hingga Rp 7,6 Juta
- Fadli Zon Terbuka soal Ahli Luar Negeri Teliti Situs Gunung Padang
- Cegah Pencurian Barang di Koper Saat Naik Pesawat, Jangan Taruh Barang Berharga di Bagasi
- Pilot Pingsan, Pesawat Tujuan Jerman Mendarat Darurat
- Ekowisata Sungai Mudal Kulon Progo: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi 2025
- Turis Israel Bikin Onar di RS, Dokter Waswas hingga Pertimbangkan "Resign"
- Ada Nama Hotspot "Ada Bom di Dalam Pesawat" di Pesawat American Airlines, Penerbangan Ditunda 5 Jam
- Visa Dicabut, Turis Israel yang Terobos IGD Langsung Dideportasi
- Garuda Indonesia Masuk Daftar 25 Maskapai Penerbangan Terbaik Dunia Versi AirlineRatings
- Aktivitas Wisata di Museum Kretek, Ada Fasilitas Waterboom
- Pameran Akulturasi Tionghoa, Fadli Zon Sebut Budaya China Perkaya Keragaman Budaya Indonesia
- Museum Kretek Kudus: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi 2025
- Jadwal KRL Manggarai-Cikarang Hari Ini 11 Februari 2025
- Jadwal KRL Manggarai-Bogor Hari Ini 11 Februari 2025, Paling Malam Pukul 00.15 WIB
- Jadwal KRL Manggarai-Jakarta Kota Hari Ini 11 Februari 2025
- Kapan Tiket Kereta Api Lebaran 2025 Bisa Dipesan?
- Turis Inggris Buka Rental Motor 1,6 Tahun di Bali, Akhirnya Diciduk
- 5 Perlengkapan Wajib Saat Anak Ikut Naik Gunung
- 5 Tips Praktis Mendaki Gunung Bersama Anak agar Aman dan Nyaman
- Aturan Usia dan Ketinggian yang Aman untuk Anak Mendaki Gunung