10 Bandara Tersibuk di Dunia 2023, Banyak di AS

- Perjalanan internasional hampir kembali ke tingkat sebelum pandemi, menurut daftar bandara tersibuk di dunia yang baru saja dirilis pada 2023 oleh Airports Council International (ACI).
Data menunjukkan bahwa 8,5 miliar penumpang melakukan perjalanan global dengan pesawat tahun lalu, naik dari 7 miliar penumpang pada 2022.
Peningkatan ini menandai pemulihan hingga 93,8 persen dibandingkan pada 2019, sebelum pandemi dan pembatasan perjalaan.
Airports Council International (ACI), mengumpulkan data tersebut dari 2.600 bandara di seluruh dunia.
Berikut adalah daftar lengkap bandara tersibuk di dunia 2023, melansir dari BusinessInsider, Rabu (17/04/2024)
Baca juga:
- 5 Bandara di Indonesia Dinilai Paling Menyenangkan di Asia Pasifik 2023
- 5 Tempat yang Dilarang Menerbangkan Drone Selain Dekat Bandara
1. Bandara Internasional Hartsfield-Jackson Atlanta, Amerika Serikat
- Penumpang: 104,7 juta
- Posisi tahun 2022: 1
- Peningkatan jumlah penumpang: 11,7 persen
2. Bandara Internasional Dubai, UEA
- Penumpang: 87 juta
- Posisi tahun 2022: ke-5
- Peningkatan jumlah penumpang: 31,7 persen
3. Bandara Internasional Dallas/Fort Worth, Amerika Serikat
- Penumpang: 81,8 juta
- Posisi tahun 2022: ke-2
- Peningkatan jumlah penumpang: 11,4 persen
4. Bandara London Heathrow, Inggris
- Penumpang: 79,2 juta
- Posisi tahun 2022: ke-8
- Peningkatan jumlah penumpang: 28,5 persen
Baca juga: 8 Tips Tidur di Pesawat agar Nyaman dan Nyenyak, Sedia Penutup Mata
5. Bandara Internasional Tokyo Haneda, Jepang

- Penumpang: 78,7 juta
- Posisi tahun 2022: ke-16
- Peningkatan jumlah penumpang: 55,1 persen
6. Bandara Internasional Denver, Amerika Serikat
- Penumpang: 77,8 juta
- Posisi tahun 2022: ke-3
- Peningkatan jumlah penumpang: 12,8 persen
Baca juga: 7 Tips Pilih Kursi Terbaik di Pesawat, Jangan Dekat Toilet
7. Bandara Istanbul, Turki
- Penumpang: 76 juta
- Posisi tahun 2022: ke-7
- Peningkatan jumlah penumpang: 18,3 persen
8. Bandara Internasional Los Angeles, Amerika Serikat
- Penumpang: 75,1 juta
- Posisi tahun 2022: ke-6
- Peningkatan jumlah penumpang: 13,8 persen
Baca juga: 7 Tips Packing agar Tidak Kelebihan Bagasi Pesawat
9. Bandara Internasional Chicago O'Hare, Amerika Serikat

- Penumpang: 73,9 juta
- Posisi tahun 2022: ke-4
- Peningkatan jumlah penumpang: 8,1 persen
10. Bandara Internasional Indira Gandhi, Delhi, India
- Penumpang: 72,2 juta
- Posisi tahun 2022: ke-9
- Peningkatan jumlah penumpang: 21,4 persen
Baca juga:
Terkini Lainnya
- PHRI Minta Sektor Pariwisata Jadi Prioritas, Bukan Sekadar Aksesori
- Makam Sunan Giri Gresik: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi
- Ziarah Makam Sunan Giri Gresik, Wisata Religi Menyambut Ramadhan
- Kawah Ratu Gunung Salak Bogor: Harga Tiket, Jam Buka, dan Lokasi
- Wisata Non-Pendakian Gunung Rinjani Ditutup Sementara, Kenapa?
- Jadwal DAMRI Cawang, Bisa ke Lampung dan Surabaya mulai Rp 190.000
- Berpetualang di Kawah Ratu Gunung Salak Bogor
- Cuaca Buruk, 300 Penerbangan Pesawat di Amerika Dibatalkan
- 5 Tips Simpan Perhiasan Saat Traveling, Jangan Taruh Bagasi Tercatat!
- Hasil Investigasi Lion Air, 4 Porter Diduga Terlibat Pencurian Emas dari Koper Penumpang
- Fadli Zon Sebut Efisiensi Anggaran Tak Ganggu Program Kerja Kementerian Kebudayaan
- Perhiasan Emas Hilang di Koper, Lion Air Imbau Penumpang Simpan Barang Berharga di Kabin Pesawat
- Berikut Tanggal Cuti Bersama Lebaran 2025, Persiapkan Destinasi Liburanmu
- Kronologi Penumpang Lion Air Kehilangan Emas di Koper, Kerugian hingga Rp 7,6 Juta
- Fadli Zon Terbuka soal Ahli Luar Negeri Teliti Situs Gunung Padang
- Banten Dikunjungi 2,5 Juta Wisatawan pada Lebaran 2024, Belum Capai Target
- Perputaran Ekonomi Sektor Parekraf Capai Rp 369,8 Triliun Selama Lebaran
- Ada Promo Tiket Pesawat ke Vietnam dari Vietjet, mulai Rp 1 Juta
- Vokalis Red Hot Chili Peppers Disebut Kunjungi Mentawai, di Mana Lokasinya?
- 5 Wisata di Sekitar Pusat Kota Semarang, Banyak yang Gratis